Kamis, 23 Juli 2015

Mengeblok situs/exstention lewat Mikrotik

Saya akan mensharing bagaimana cara mengatur hak akses client pada winbox.
Disini saya menggunakan winbok v6.15 on RB750 dan saya akan memblokir alamat yahoo dan memblokir download file type mp3.

Langsung saja :

1. Masuk winbox lalu ke menu IP Firewall


2. Selanjutnya kita masuk menu NAT, sesuaikan seperti dibawah ini, lalu apply dan ok
 


3.  Selanjutnya kita masuk menu IP Web Proxy


4. Sesuaikan seperti dibawah ini, lalu kita Apply dan Access

 

5. Lalu kita masukkan alamat yang akan kita buat agar tidak bisa dibuka, jangan lupa ganti action dari allow menjadi deny, kemuadian kita Apply dan ok
Untuk langkah tersebut digunakan agar client tidak bisa membuka situs yang kita matikan.
 

6.  Selanjutnya kita cek


Dan untuk langkah dibawah ini kita akan membuat agar client tidak bisa mendownload file yang kita hidden.

7. Kita lakukan seperti langkah diatas hanya saja mengubah disaat menamai alamatnya seperti dibawah ini


8. Disini kita mengetikkan file apa yang akan kita buat agar tidak bisa didownload pada kolom path, dan jangan lupa action-nya.

 

9. Kemudian kita cek, dan seperti gambar dibawah ini yang tidak dapat diakses oleh client.

 

Sumber : Mbah Suro

Semoga bermanfaat :)

Belajar Mikrotik Bersama Anak BLC TELKOM Klaten

      Hai teman - teman semua. Hari ini saya akan sharing kegiatan saya di tempat prakerin saya.  Di sini saya belajar dengan anak - anak dari Papua, Ngawen , dan juga dari Cirebon. Saya belajar tentang konfigurasi mikrotik sebagai hotspot di lingkup sekolahan. Wahhh saya sedikit grogi teman - teman, karena saya tidak terbiasa berbahasa indonesia . Sedangkan kalau belajar dengan orang Papua dan Cirebom kita harus memakai bahasa indonesia yang baik.
      Tapi tak apa lah teman - teman namanya juga belajar, jadi wajar kalau belum lancar dalam berbahasa.
      Saya punya dokumentasinya teman - teman. Ini dia.... :D










      
Inilah kegiatan saya hari ini, sekian dan terimakasih :)
Sumber : Ratih Ngawen